Kelas 4 Tematik : Tema 2 Subtema 2 Pembelajaran 1 dan kunci jawaban
1. Dengan mengamati gambar, siswa mampu mengidentifikasi sumber dan perubahan bentuk energi dengan benar. 2. Setelah melakukan percobaan, siswa mampu mengenal energi panas dan perubahannya dengan benar. 3. Setelah melakukan percobaan, siswa mampu menyajikan laporan hasil percobaan yang berhubungan dengan energi panas dengan benar. 4. Dengan bercerita, siswa mampu menunjukkan perilaku sikap aman dan berhemat dalam penggunaan energi dengan mandiri dan benar.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar